0 Komentar
Masroziq - Contoh Pembawa Acara Isro' Mi'roj Nabi Muhammad (Teks MC)

Pada postingan kali ini saya berikan contoh teks pembawa acara pada acara pengajian Isra' Mi'raj. Bagi sahabat yang sedang mencari contoh MC Rajaban bisa melihat pada postingan di bawah ini. Adapun urutan acara bisa disesuaikan dengan kondisi tempat sobat. Berikut ini Contoh Pembawa Acara Isro' Mi'roj Nabi Muhammad (Teks MC).

Contoh Pembawa Acara Isro' Mi'roj Nabi Muhammad (Teks MC)

Contoh Pembawa Acara Isro' Mi'roj Nabi Muhammad (Teks MC)


Assalamu’alaikum Wr. Wb.


الْحَمْدُ ِللهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنَ وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلَى أَشْرَفِ اْلأَنْبِيَاءِ وَالْمُرْسَلِيْنَ وَعَلَى اَلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ أَمَّا بَعْدُ

Yang terhormat bapak KH. (………………..) selaku sesepuh dan takmir masjid (………………..)
Yang kami muliakan para alaim dan ulama.
Yang terhormat segenap tokok masyarakat.
Bapak dan ibu hadirin sekalian yang berbahagia dan dirahmati Allah.

Pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang selalu memberikan kita kenikmatan baik nikmat kesehatan lebih-lebih nikmat iman Islam. Sehingga pada kesempatan ini kita bisa berjumapa dalam rangka pengajian akbar peringatan Isro’ Mi’roj nabi Muhammad SAW di masjid (………………..) dalam keadaan baik tanpa suatu halangan apapun.

Yang selanjutnya kita bersholawat kepada nabi Muhammad SAW yang selalu kita nantikan syafaatnya. Semoga kita semua diakui sebagai umatnya dan kelak mendpaatkan syafaatnya. Amin.

Hadirin yang dirahmati Allah

Perkenankan saya disini bertuga sebagai muqosimul auqod atau pembawa acara pada peringatan pengajian isro’ mi’roj di malam hari ini. Adapun acaranya urutannya sebagai berikut :

1. Acara yang pertama adalah pembukaan
2. Acara yang kedua adalah pembacaan ayat-ayat suci Al-Qur’an dan sholawat nabi
3. Acara yang ketiga adalah sambutan dari ketua panitia pengajian
4. Acara yang keempat adalah sambutan dari takmir masjid (………….)
5. Acara yang kelima adalah sambutan atas nama kepala desa (…………)
6. Acara yang keenam adalah mauidhoh hasanah dan doa penutup

Bapak ibu hadirin yang dirahmati Allah

Demikianlah susunan acara yang akan kita lalui bersama dalam rangka pengajian isro’ mi’roj nabi Muhammad SAW pada mala mini. Untuk menyingkat waktu mari kita langsung mulai acara yang pertama.

1. Yaitu pembukaan dengan bacaan  surat Al Fatihah yang akan dipimpin oleh bapak ustadz (…………………..)

Semoga dengan bacaan surat al fatiha tersebut acara berjalan dengan lancar tanpa halangan apapun dan mendapat ridho dari Allah SWT. Amin.

2. Acara yang kedua yaitu, pembacaan ayat-ayat suci Al-Qur’an  dan sholawat nabi yang akan dibacakan oleh bapak ustadz (…………..)  kepadanya dipersilahkan.

3. Memasuki acara yang ketiga yaitu sambutan atas nama ketua panitia pengajian isro’ mi’roj nabi Muhammad SAW, dalam hal ini akan disampaikan oleh ustadz (…………….)



Selengkapnya :

Contoh Pembawa Acara Isro' Mi'roj Nabi Muhammad (Teks MC)

Post a Comment

 
Top